WAJIB TAHU! Ternyata ini Penyebab Perut Buncit dan Menumpuknya Lemak di Perut, Stres Salah Satunya

- 17 Februari 2022, 14:30 WIB
Penyebab menumpuk nya lemak di perut
Penyebab menumpuk nya lemak di perut /*mantrapandeglang.com/Pixabay

Massa otot yang berkurang membuat tubuh anda lebih sedikit membakar kalori, sehingga lebih sulit untuk anda mempertahankan berat badan normal.

Inilah mengapa biasanya orang yang sudah berumur lebih mudah gemuk.

Selain itu penurunan hormon estrogen saat memasuki usia menopause juga dapat memengaruhi pendistribusian lemak dalam tubuh.

Kadar hormon estrogen yang turun drastis saat menopause dapat menyebabkan lemak disimpan pada perut bukan di pinggul atau paha.

Beberapa wanita mungkin mempunyai lebih banyak lemak diperut saat ini, hal ini bisa disebabkan oleh genetika dan juga usia menopause anda.

Nah itu adalah beberapa faktor penyebab zat lemak menumpuk diperut.

Lemak bisa merusak penampilan dan yang lebih membahayakan lagi lemak dapat menimbulkan beragam penyakit yang dapat membahayakan nyawa.

Jaga kesehatan anda dengan menghindari beragam penyebab lemak perut dan rajinlah melakukan olahraga setidaknya 30 menit perhari.

Anda juga bisa melakukan gerakan latihan tertentu untuk mengencangkan otot perut misalnya dengan melakukan sit-up.***

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Terkait

Terkini