Tips Sehat Ramadhan 2022: 9 Cara Atasi Kantuk Setelah Sahur, Salah Satunya Berwudhu dengan Air Dingin

- 30 Maret 2022, 09:40 WIB
Cara atasi rasa kantuk setelah sahur
Cara atasi rasa kantuk setelah sahur /Pixabay

Hal tersebut berbeda dari lampu remang-remang yang membuat lebih rileks, sehingga menjadi lebih mudah mengantuk.

5. Olahraga pagi

Agar tubuh bergerak dan mengalihkan rasa kantuk setelah sahur, kamu dapat mencoba olahraga ringan di pagi hari. 

Tak perlu melakukan olahraga berat karena masih harus menjalani puasa seharian.

Olahraga yang dapat dilakukan misalnya berjalan kaki di sekitar rumah atau tempat kerja.

6. Perbanyak minum air putih

Selama sahur disarankan untuk minum air putih.

Minum air putih ini dapat dilakukan dengan cara 2-4-2, yakni 2 gelas ketika berbuka puasa, 4 gelas sepanjang malam, dan 2 gelas pada saat sahur.

Dengan cara ini, kebutuhan cairan tubuh tetap terpenuhi selama berpuasa.

Selain itu, air putih juga berfungsi mengalirkan oksigen ke otak.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x