WASPADA! inilah 9 Kebiasaan Buruk yang Dapat Merusak Otak Nomor 6 dan 9 Sering Diabaikan

- 15 Februari 2022, 09:50 WIB
Kebiasaan-kebiasaan buruk yang dapat merusak fungsi otak manusia
Kebiasaan-kebiasaan buruk yang dapat merusak fungsi otak manusia /*mantrapandeglang.com/Pixabay

1. Kurang berolahraga

Kurangnya aktivitas fisik dapat mempengaruhi perkembangan masalah kesehatan kronis mulai dari penyakit jantung, obesitas, depresi demensia hingga kanker.

Baca Juga: Memiliki Penafsiran Unik, Inilah 17 Arti Mimpi Berfoto Menurut Primbon Jawa, Pertanda akan Dapat Pekerjaan

Banyak orang yang terlalu sibuk sehingga tidak bisa menyediakan waktu untuk melakukan aktivitas fisik ini.

Hubungan antara ketidakaktifan dan penurunan mental serta tidak aktif secara fisik atau sedentary dapat mengubah bentuk neuron tertentu di otak.

Aktivitas fisik yang dilakukan secara teratur dapat menguntungkan kita secara kognitif dan secara medis.

Mengapa demikian karena hal tersebut dapat meningkatkan zat kimia otak untuk meningkatkan memori dan kemampuan belajar pembelajaran dengan lebih baik.

2. Sering multitasking ponsel menjadi pisau bermata dua

Kita dapat menggunakannya sepanjang waktu baik untuk mendukung pekerjaan maupun pendidikan ataupun sebagai sarana hiburan.

Kondisi ini membuat banyak orang melakukan beberapa pekerjaan sekaligus atau yang sering disebut multitasking.

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah