Jaga Kesehatan Otak dengan Konsumsi 5 Makanan ini, Buah Alpukat Salah Satunya

- 17 Juli 2021, 13:09 WIB
Jaga Kesehatan Otak dengan Konsumsi 5 Makanan ini, Buah Alpukat Salah Satunya
Jaga Kesehatan Otak dengan Konsumsi 5 Makanan ini, Buah Alpukat Salah Satunya /PEXELS./ Taryn Elliott

MANTRA PANDEGLANG - Makanan sangat berperan penting untuk menjaga kesehatan otak dan meningkatkan suasana hati.

Otak berperan sebagai pusat kendali tubuh, sehingga kesehatannya adalah hal yang sangat penting untuk dijaga.

Beberapa asupan makanan sehat dapat dikonsumsi untuk menjaga dan meningkatkan kesehatan otak.

Baca Juga: Fakta Kandungan Alpukat, Buah yang Dipercaya Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol Jahat

Mulai dari pisang, bluberi, hingga coklat hitam dipercaya dapat meningkatkan kesehatan otak, simak informasi selengkapnya.

Dilansir mantrapandeglang.com dari PMJ News pada Sabtu, 17 Juli 2021, berikut 5 makanan sehat yang dapat meningkatkan kesehatan otak.

1. Bluberi
Kandungan serat, Vitamin C, K, dan mangan menjadikan buah beri, satu satunya jenis blueberry yang paling padat nutrisi.

Penelitian juga menunjukkan bahwa buah beri dapat meningkatkan kadar antioksidan dalam tubuh.

Karena tingkat antioksidannya yang tinggi, mereka dapat menetralkan beberapa radikal bebas yang berpotensi merusak DNA. Antioksidan juga dapat mempengaruhi area otak yang bertanggung jawab untuk fungsi otak, dan dapat menunda penurunan mental.

2. Coklat Hitam
Dibalik rasanya yang lezat, coklat hitam juga memiliki beberapa manfaat luar biasa bagi otak.

Halaman:

Editor: Neng Tita Tania

Sumber: PMJ News


Tags

Terkait

Terkini

x