Sering Dijadikan Kimchi, Ternyata ini Manfaat Sawi Putih Untuk Kesehatan, Baik Untuk Ginjal Salah Satunya

- 19 Februari 2022, 14:30 WIB
Manfaat sawi putih untuk kesehatan, salah satunya baik untuk ginjal
Manfaat sawi putih untuk kesehatan, salah satunya baik untuk ginjal /*mantrapandeglang.com/Pixabay

Berdasarkan penelitian yang dimuat dalam British journal of dermatology, niasin yang terkandung dalam sawi putih efektif dalam mengurangi radang dan menjaga persendian.

Sulforafan, vitamin K dalam nol dan antioksidan lain yang ditemukan dalam sayur Ini kemungkinan besar juga bertanggung jawab atas efek anti inflamasinya.

8. Baik untuk penderita penyakit ginjal

Sebagian besar sayuran mengandung kalium dalam jumlah tinggi, namun sawi putih adalah salah satu sayuran dengan kandungan kalium terendah.

100 gram sawi putih mengandung 95 MG kalium atau hanya sekitar dua persen dari kebutuhan kalium harian, sehingga sayuran ini baik dan aman untuk dikonsumsi bagi penderita penyakit ginjal.

9. Menjaga kesehatan jantung

Sawi putih mengandung mineral antioksidan dan serat yang dapat membantu dalam menurunkan kadar kolesterol dan mengendalikan denyut jantung serta tekanan darah.

Sawi putih juga memiliki kandungan vitamin B yang merupakan kandungan utama untuk meningkatkan kinerja jantung pada manusia.

Bitamin B terutama vitamin B9 bekerja dengan cara menghilangkan homosistein yang merupakan penyebab utama serangan jantung pada usia dini.

Nah itulah tadi 9 manfaat sawi putih untuk kesehatan, membahas manfaat sawi putih dan sayuran lainnya bagi kesehatan memang tidak ada habisnya.

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Terkini