Sejarah Kampung Badak Paeh, Kampung yang Diambil dari Sejarah Badak Jawa yang Mati Ditembak di Tasikmalaya

- 9 Mei 2022, 18:20 WIB
ilustrasi desa wisata.
ilustrasi desa wisata. /unsplash.com

Peningkatan permukaan air laut akibat pemanasang global (global worming) juga menjadi ancaman bagi kehidupan badak di Ujung Kulon. 

Belum lagi, ancaman penyakit yang disebarkan oleh hewan ternak warga dan banteng yang populasinya kian banyak dan terus menyisihkan rumah badak.

Diketahui terdapat lima jenis Badak yang populasinya terancam di dunia dan dua diantaranya berada di Indoensia, yakni Badak Jawa dan Badak Sumatera. 

Sementara, tiga jenis badak lainya adalah Badak Putih, Badak Hitam Afrika dan Badak India.

Selain di Taman Nasional Ujung Kulon, Badak Jawa diduga masih ada di Taman Nasional di Vietnam. Akan tetapi populasi Badak Jawa di Vietnam sudah punah.

Hal tersebut berdasarkan data dari Organisasi Internasional Penyelamatan Badak, International Rhino Foundation (IRF) dan Word Wildlif Foundation (WWF).

Dan kini satu-satunya populasi Badak Jawa yang masih tersisa hanya tinggal di Taman Nasional Ujung Kulon saja. 

Ternyata Indonesia bisa terkenal di mata dunia karena mampu menyelamatkan hewan langka di Dunia. 

Selain bermanfaat bagi kelangsungan hidup, adanya keseimbangan alam. Sebab kotoronnya bisa menjadi pupuk organik untuk kesuburan  tanah.

Sebab itulah dibalik tubuhnya yang besar dan keras, ternyata Badak termasuk hewan yang mampu menyebarkan aneka tumbuhan dengan bagus. 

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini