4 Tanda WhatsApp Dibajak, Amankan dengan Cara Berikut

- 3 Maret 2021, 10:15 WIB
Ilustrasi 4 tanda WhatsApp dibajak, amankan dengan cara berikut
Ilustrasi 4 tanda WhatsApp dibajak, amankan dengan cara berikut /Pixabay/HeikoAL

Jika aplikasi WhatsApp sering logout sendiri padahal Anda tidak melakukannya, kemungkinan ada orang lain yang tengah mengakses. Selain logout sendiri, aplikasi akan mengalami gangguan, seperti scroll dan tiba-tiba membuat status saat digunakan.

Baca Juga: Klarifikasi WhatsApp tentang Privasi Menenangkan Kekhawatiran Beberapa Pengguna Singapura

Hal tersebut disertai dengan melemahnya tingkat responsif akun WhatsApp saat digunakan. Aplikasi WhatsApp bisa berjalan lebih lambat dari sebelumnya.

2. Ada Pemberitahuan Tidak Dikenal

Saat ada pemberitahuan tidak dikenal dan tidak terdeteksi mungkin akun Anda tengah dibajak. Tanda ini biasanya terjadi saat nada HP berbunyi seperti ada pesan atau panggilan masuk, namun setelah dicek ternyata tidak ada.

3. Pesan Sudah Terbaca

Anda harus teliti dengan tanda ini. Coba cek WhatsApp apakah ada pesan yang sudah terbuka padahal Anda belum membacanya.

Jika Anda merasa belum membaca pesan tersebut dan tidak ada notifikasi, namun pesan dari teman Anda ada di sana, kemungkinan pesan sudah dibaca oleh orang lain yang menyadap WhatsApp Anda.

Baca Juga: WhatsApp Ubah Kebijakan Privasi, Kemenkominfo Ambil Sikap

4. Status Online Terus

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x