Tips Sehat Ramadhan 2022: Dampak Buruk Tidur Setelah Makan Sahur, Salah Satunya Pemicu Penyakit Stroke

- 4 April 2022, 13:40 WIB
Tips Sehat Ramadhan 2022: Dampak Buruk Tidur Setelah Makan Sahur, Salah Satunya Pemicu Penyakit Stroke
Tips Sehat Ramadhan 2022: Dampak Buruk Tidur Setelah Makan Sahur, Salah Satunya Pemicu Penyakit Stroke /

Stroke merupakan salah satu penyakit yang sangat berbahaya yang ditakuti oleh banyak orang, lantara bisa menyebabkan kematian.

Risiko penyakit ini sangat berbahaya dan bisa muncul dari kebiasaan yang dianggap sepele oleh banyak orang salah satunya adalah tidur setelah makan.

Menurut beberapa penelitian yang telah dilakukan, kebiasaan buruk untuk langsung tidur setelah makan biasa atau sahur akan meningkatkan risiko stroke. Karena itu, hindari kebiasaan tidur setelah makan, terutama saat makan sahur.

Baca Juga: Tips Kuliner Ramadhan 2022: Cara Membuat Perkedel Ayam Cincang Lezat dan Simpel, Cocok untuk Menu Sahur

7. Interaksi antara otak dan usus akan terganggu.

Akibat dari tidur setelah makan sahur terakhir adalah terganggunya interaksi antara otak dan usus.

Air yang kita minum saat sahur tidak diserap oleh tubuh malah akan langsung masuk ke kantong empedu.

Hal tersebut diakibatkan dalam waktu tersebut memungkinkan pencernaan bekerja cukup efektif dan makanan di perut bergerak ke usus kecil.

Adapun untuk solusinya adalah jika Anda merasa mengantuk dan ingin tidur, sebaiknya dilakukan antara 3 hingga 4 jam setelah sahur.

Oleh kerena itu, jika tidak ingin kesehatan anda terganggu maka sebaiknya hindari kebiasaan tidur setelah makan sahur.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x