Agar Kehamilan Tetap Terjaga, Hindari Konsumsi Pare karena Bisa Sebabkan Keguguran

- 26 Desember 2020, 11:23 WIB
Wanita Hamil Wajib Tahu, hindari konsumsi pare karena bisa menyebabkan keguguran.
Wanita Hamil Wajib Tahu, hindari konsumsi pare karena bisa menyebabkan keguguran. /pixabay.com

5. Sebabkan Keracunan

Makan pare atau minum suplemen pare bisa menyebabkan keracunan. Gejala keracuan di antaranya seperti sakit kepala dan gejala gastrointestinal seperti diare, sakit perut, muntah dan mual. Keracunan paling sering terjadi pada anak-anak.

Pare dapat menyebabkan muntah dan diare karena efek toksisitasnya. Pare mengandung senyawa triterpenoid tetrasiklik yang dikenal sebagai cucurbitacins yang cukup beracun jika dikonsumsi berlebihan.

Sangat penting untuk menghindari makan biji pare. Biji pare dapat menyebabkan sakit perut, demam, sakit kepala bahkan koma

Nah, itulah 5 bahaya konsumsi pare secara berlebihan bagi kesehatan tubuh. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Terkait

Terkini