Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan, Tingkatkan Imunitas Salah Satunya

- 17 April 2022, 11:00 WIB
Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan, Tingkatkan Imunitas Salah Satunya
Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan, Tingkatkan Imunitas Salah Satunya /Dok Facebook/Muslih Suprianto

Kesegaran buah ini bisa menghindarkan Anda dari radang tenggorokan yang menggangguih. Memang buah ini rasanya cenderung hambar dan tidak manis.

Oleh kerena itu Anda bisa menambahkan sedikit sirup atau gula bila ingin menjadikannya sebagai minuman. Tapi akan lebih baik jika buah ini dimakan langsung tanpa ditambah gula. Lebih sehat tentunya.

2. Melancarkan Pencernaan

Selain kandungan air yang tinggi, timun suri juga kaya akan serat yang baik untuk sistem pencernaan tubuh. Biasanya pada saat berpuasa seseorang cenderung sembelit.

Buah ini sangat baik untuk kamu konsumsi dan jadi solusinya untuk Anda yang mengalami masalah pencernaan.

3. Menghidrasi Tubuh

Kurangnya asupan cairan ketika berpuasa menyebabkan tubuh anda juga rawan dehidrasi.

Kandungan air yang tinggi pada timun suri juga membuat buah ini bermanfaat untuk menghidrasi tubuh.

kandungan air yang melimpah pada buah timun suri bisa membantu mengembalikan cairan tubuh kamu yang hilang selama berpuasa, sehingga kamu pun bebas dari dehidrasi.

Baca Juga: Inilah Resep Cara Bikin Perkedel Buah Sukun, Pas Buat Takjil Buka Puasa Ramadhan 2022

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini