Dipercaya bisa Menghilangkan Stres, Ketahui 4 Manfaat Buah Sirsak Lainnya

- 12 April 2021, 12:45 WIB
Dipercaya bisa Menghilangkan Stres, Ketahui 4 Manfaat Buah Sirsak Lainnya
Dipercaya bisa Menghilangkan Stres, Ketahui 4 Manfaat Buah Sirsak Lainnya /Pixabay/alidaferreira1985

MANTRA PANDEGLANG - Buah sirsak merupakan salah satu jenis buah yang dibagian kulitnya terdapat seperti duri yang hampir menyerupai durian.

Sebagian dari masyarakat mungkin mengetahui manfaat dari buah sirsak, karena buah yang satu ini sering dijadikan pengobatan.

Kandungan nutrisinya yang cukup lengkap seperti karbohidrat (fruktosa), kalori, protein, lemak, serat, vitamin C, vitamin B1, B2 dan vitamin B6. Sehingga memberikan manfaat yang sangat baik untuk kesehatan, salah satunya dapat menghilangkan stres.

Baca Juga: Lafadz Niat Puasa Ramadhan yang Sempurna, dan Waktu Mengucapkannya Agar Sah

Baca Juga: 7 Rahasia Keistimewaan Surat Al Fatihah yang Sering Anda Baca Setiap Hari? Pembuka Pintu Langit

Sifat antiradang pada sirsak bisa menenangkan seseorang yang sedang sulit tidur. Hormon stres dalam tubuh bisa mengganggu dan merusak metabolisme tubuh.

Selain membantu menghilangkan stres, efek menenangkan tersebut dapat membantu Anda untuk mengatasi insomnia.

Dikutip manteapandeglang.com dari PMJNEWS Senin 12 April 2021. Berikut ini manfaat buah sirsak untuk kesehatan.

1. Melancarkan pencernaan

Dalam 100 gram sirsak, mengandung 20 miligram vitamin C yang memiliki manfaat sebagai pengobatan alami untuk disentri.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Terkait

Terkini

x