15 Manfaat Tanaman Tembelek, Berikut Penjelasan dan Cara Buat Ramuannya

- 14 Maret 2021, 13:00 WIB
Ilustrasi Tanaman Tembelek
Ilustrasi Tanaman Tembelek /

7. Nafsu makan berkurang

Air rebusan dari kulit pohon tembelek ternyata berkhasiat untuk memulihkan nafsu makan yang menurun.

8. TBC kelenjar dan influenza

Untuk mengobati flu dan TBC kelenjar, minum air rebusan dari 10 gram akar tembelek yang sudah dikeringkan. Lakukan 3 kali dalam sehari.

Baca Juga: Buah Pepaya Ternyata Miliki Manfaat untuk Mengobati Kanker dan Diabetes, Ini Penjelasannya

9. Kencing bernanah

Untuk mengobati penyakit ini, siapkan akar tembelekan, brotowali, dan sambiloto. Masing-masing bahan dengan takaran sebanyak 30 gram. Teruskan meraciknya seperti pada obat batuk pada anak kecil.

10. Batuk pada anak-anak

Ambil 3 lembar sirih, 25 gram kaktus, dan 25 gram kembang satek. Rebus dengan ½ liter air, tambahkan madu murni. Dinginkan airnya setelah tersisa segelas. Minum untuk menghentikan batuk pada anak-anak.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah