4 Resep Menu Buka Puasa Ramadhan, Mudah dan Sehat

- 15 April 2021, 12:45 WIB
4 Resep Menu Buka Puasa Ramadhan, Mudah dan Sehat
4 Resep Menu Buka Puasa Ramadhan, Mudah dan Sehat /Tangkapan layar dari Gulfnews.com

MANTRA PANDEGLANG - Momen buka puasa di bulan Ramadhan menjadi waktu dimana umat muslim membatalkan ibadah puasa yang sudah dilakukan dalam sehari penuh tersebut. Aneka menu buka puasa pun disajikan di meja makan.

Berbicara soal menu buka puasa di bulan Ramadhan, tentunya Anda menginginkan menu yang berbeda setiap harinya. Mulai dari camilan hingga makanan berat.

Tak jarang terkadang Anda bingung harus masak apa untuk menu berbuka puasa hari ini atau esok. Di samping itu, Anda tidak bisa sembarangan membuat menu makanan buka puasa, karena harus memperhatikan aspek kesehatan, selain masakan mudah dibuat, juga tentunya sekiranya sehat untuk dikonsumsi.

Baca Juga: Resep Masakan hidangan Buka Puasa Ramadhan, Berikut Bahan serta Cara Masaknya

Baca Juga: Live Streaming Tasbih Ramadan Abah dan Leslar di Indosiar Kamis 15 April 2021: Link Nonton Online Gratis

Nah, di sini ada 4 resep menu buka puasa yang bisa Anda buat di rumah. Tentunya mudah, dan sehat untuk dikonsumsi. Dilansir mantrapandeglang.com dari berbagai sumber pada 15 April 2021:

1. Tumis Kangkung Udang Enak & Gurihnya Nendang

Bahan:

1 ikat sayur kangkung segar (siangi, buang batang)
1 buah tomat ceri (belah empat)
4 siung bawang putih (memarkan)
2 siung bawang merah (iris tipis)
4 buah cabai rawit (iris serong tipis)
Kaldu ayam bubuk (secukupnya)
Garam (secukupnya)
Gula (secukupnya)
Margarin (secukupnya, pengganti minyak)
Udang goreng (secukupnya, jika suka)

Cara Membuat:

Halaman:

Editor: Neng Tita Tania


Tags

Terkait

Terkini

x