11 Manfaat Ikan Gabus bagi Kesehatan Tubuh Lengkap dengan Kandungan Nutrisi Didalamnya

- 14 Juli 2021, 21:04 WIB
Ilustrasi, 11 Manfaat Ikan Gabus bagi Kesehatan Tubuh Lengkap dengan Kandungan Nutrisi Didalamnya
Ilustrasi, 11 Manfaat Ikan Gabus bagi Kesehatan Tubuh Lengkap dengan Kandungan Nutrisi Didalamnya /Tangkap layar YouTube Resep Borneo/

Kamu bisa mencampurkannya dengan bahan-bahan lain, dan pastikan kulit dan duri pada ikan sudah benar-benar bersih agar teksturnya lebih lembut dan si kecil mudah menelannya.

Baca Juga: Biodata dan Profil Suga BTS, Nama Asli hingga Makanan Favorit

10. Meningkatkan Kecerdasan Anak
Sebagian orang beranggapan bahwa ikan salmon mampu meningkatkan kecerdasan pada anak, padahal ikan gabus juga memiliki kemampuan yang sama, lho. Dalam masa keemasan anak, yaitu pada usia 1-5 tahun dianjurkan untuk memberikan gizi berprotein yang cukup, terutama albumin.

Sebab, apabila tubuh kekurangan album maka akan menghambat pertumbuhan sel di otak sehingga membuat anak tidak tumbuh menjadi anak yang cerdas. Selain itu, terpenuhinya albumin di dalam tubuh dapat meningkatkan kekebalan tubuh pada anak.

11. Mencegah Penyakit Asma
Penyakit asma tak hanya menyerang orang dewasa, namun juga bisa terjadi pada anak dan bayi. Penyakit ini ditandai dengan peradangan kronis pada saluran udara.

Sebuah penelitian menyebutkan bahwa anak dan bayi yang rutin mengonsumsi ikan gabus dapat menurunkan risiko asma hingga 24% lebih rendah dibandingkan bayi yang tidak mengonsumsi ikan Gabus***

Halaman:

Editor: Neng Tita Tania

Sumber: Tokopedia


Tags

Terkait

Terkini