6 Mitos Seputar Kuliah yang Wajib Diketahui Mahasiswa Baru

- 4 Maret 2021, 10:00 WIB
Ilustrasi 6 mitos seputar kuliah yang wajib diketahui mahasiswa baru
Ilustrasi 6 mitos seputar kuliah yang wajib diketahui mahasiswa baru /Pixabay/ PublicDomainPictures

6. Bebas masuk kelas kapan saja

Faktanya jam perkuliahan sudah dijadwalkan oleh kampus. Mahasiswa perlu menyusun jadwal sesuai jam dan mata kuliah yang sudah disediakan.

Beberapa kampus dan jurusan juga telah menyusun jadwal kuliah bagi mahasiswa dengan sistem paket per semester. Sehingga satu angkatan dapat lulus secara bersamaan.

Mahasiswa juga tidak bisa masuk kelas seenaknya karena ada dosen yang melarang mahasiswanya terlambat.

Baca Juga: Segera Daftar Kampus Mengajar! Dapat Uang Saku Rp700 Ribu dan Penuhi 12 SKS

Itulah mitos-mitos seputar kuliah. Memahami dan mencari informasi sebanyak mungkin sangat diperlukan agar Anda bisa lebih mudah menyesuaikan. ***

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini

x