Foto yang Diposting Akun Twitter Ali Mochtar Ngabalin Diduga Editan, Roy Suryo Bedah Foto SJ 182

- 11 Januari 2021, 07:05 WIB
Tangkap layar/@KRMTRoySuryo2
Tangkap layar/@KRMTRoySuryo2 /

Baca Juga: 5 Risiko Penyakit Akibat Konsumsi Mie Instan Secara Berlebihan hingga Sebabkan Keguguran

“Tweeps, Selain himbauan saya kemarin agar Jangan menyebar Foto2 (Bagian tubuh) Korban yg ditemukan, Apalagi malah menebar HoaX,” tulis Roy Suryo.

Selain itu, Roy Suryo juga memposting sebuah foto contoh hoax yang diberi narasi korban selamat dari pesawat SJ 182.

Roy Suryo menegaskan, foto hoax tersebut sempat muncul pada tahun 2018 silam, dan telah diklarifikasi oleh mantan Ketua Basarnas, Alm. Sutopo Purwo Nugroho.

“Ini contoh HoaX yg beredar di SocMed hari ini. Padahal Foto tsb sdh sempat muncul juga th 2018 & diklarifikasi oleh Alm. Sutopo Purwo Nugroho saat itu,” jelas Roy Suryo.***

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x