Apa yang Dimaksud dengan Malam Lailatul Qadar ? Terdapat Dalam Surah Al-Qadr Ayat 1 Sampai 5

- 17 April 2022, 17:20 WIB
Apa yang Dimaksud dengan Malam Lailatul Qadar ? Terdapat Dalam Surah Al Alaq Ayat 1 Sampai 5
Apa yang Dimaksud dengan Malam Lailatul Qadar ? Terdapat Dalam Surah Al Alaq Ayat 1 Sampai 5 /David Rodrigo/Unsplash

MANTRA PANDEGLANG - Apa yang dimaksud dengan malam Lailatul Qadar terdapat dalam surah Al Qadr

Apa Itu Malam Lailatul Qadar?

Dari segi bahasa, Lailatul Qadar terdiri atas dua kata, yaitu lail yang artinya malam, sedangkan Qadar sendiri memiliki makna yang beragam.

Malam Lailatul Qadar adalah malam yang penuh dengan kemuliaan. Seseorang yang mendapatkan keberkahan di malam itu, maka ia akan mendapatkan pahala yang berlipat ganda.

Baca Juga: Isi Kandungan Surat Al-Bayyinah Ayat 1 Sampai 8 Tentang Orang-orang Kafir dan Musrik

Malam Lailatul Qadar hanya akan terjadi pada bulan Ramadhan, sehingga ketika Ramadhan datang akan banyak pula orang yang siap berburu untuk mendapatkan pahala ganda dari malam Lailatul Qadar.

Dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber berikut yang dimaksud malam Lailatul Qadar.

Pada bulan Ramadhan segala jenis kebaikan akan mendapatkan ganjaran yang dilipat gandakan.

Salah satu hal yang selalu dinantikan dalam bulan Ramadhan adalah malam Lailatul Qadar, malam yang dipercayai oleh Umat Muslim sebagai malam yang lebih baik daripada seribu malam.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini

x