Teks Khutbah Jumat Tentang Makna Puasa Sunnah Asyura di Bulan Muharram, Lengkap Tulisan Arab

- 6 Agustus 2021, 08:15 WIB
Teks Khutbah Jumat Tentang Makna Puasa Sunnah Asyura di Bulan Muharram, Lengkap Tulisan Arab
Teks Khutbah Jumat Tentang Makna Puasa Sunnah Asyura di Bulan Muharram, Lengkap Tulisan Arab /Abdul Rosyid/Portal Pati

Jamaah shalat Jumat hafidhakumullah

Disebut bulan Muharram, karena Allah SWT, mengharamkan peperangan dan konflik di bulan ini.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon HUT RI ke-76, 17 Agustus 2021: Praktis dan Gratis

Selain itu, bulan ini juga termasuk salah satu dari bulan-bulan yang mulia, yaitu Muharram, Dzulhijjah, Dzulqa’dah, dan Rajab.

Sebagaimana firman Allah dalam surat at-Taubah:36:

إِنَّ عِدَّةَ الشُّهُورِ عِنْدَ اللَّهِ اثْنَا عَشَرَ شَهْرًا فِي كِتَابِ اللَّهِ يَوْمَ خَلَقَ السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضَ مِنْهَا أَرْبَعَةٌ حُرُمٌ

Artinya: “Sesungguhnya bilangan bulan di sisi Allah adalah dua belas bulan, dalam ketetapan Allah di waktu (lauhul mahfudh). Dia menciptakan langit dan bumi, di antaranya empat bulan haram.” (QS at-Taubah: 36)

Imam Fakhruddin ar-Razi dalam Tafsir al-Fakhrir Razi menjelaskan bahwa, perbuatan maksiat di bulan haram lebih dahsyat siksanya.

Begitu pula ketaatan kepada Allah lebih banyak pahalanya.

Beliau menyatakan:

Halaman:

Editor: Andi syahidan


Tags

Terkait

Terkini