Wajib Tahu! Ini Amalan Sunnah Hari Jumat yang Dianjurkan bagi Umat Islam

- 9 April 2021, 10:00 WIB
Wajib Tahu! Ini Amalan Sunnah Hari Jumat yang Dianjurkan bagi Umat Islam
Wajib Tahu! Ini Amalan Sunnah Hari Jumat yang Dianjurkan bagi Umat Islam /Bagus Kurniawan/Nega/Unsplash

“Sesungguhnya hari yang paling utama bagi kalian adalah hari Jum’at, maka perbanyaklah shalawat kepadaku di dalamnya, karena shalawat kalian akan disampaikan kepadaku”. (H.R. Abu Dawud, Ibnu Majah, An Nasa’i)

Baca Juga: Kode Redeem Mobile Legends ML 9 April 2021: Klaim Skin Epic dan Skin Collector jika Beruntung

Baca Juga: Kode Redeem Mobile Legends ML Terbaru 9 April 2021: Dapatkan Skin Hero Langka Gratis dari Moonton

2.Perbanyaklah Doa

Panjatkanlah juga doa yang baik di hari Jumat dan lebih banyak juga mengingat akan Allah seperti yang sudah dikatakan Rasulullah SAW saat berbicara tentang hari Jumat.

Rasulullah SAW bersabda, “Pada hari itu ada saat yang tidaklah seorang hamba muslim bertepatan dengannya dalam keadaan dia berdiri shalat yang ia meminta sesuatu kepada Allah SWT melainkan akan dikabulkan oleh-Nya“. (HR. Bukhari)

“Di hari Jum’at itu terdapat satu waktu yang jika seseorang muslim melakukan shalat di dalamnya dan memohon sesuatu kepada Allah Ta’ala, niscaya permintaannya akan dikabulkan.” Lalu beliau memberi isyarat dengan tangannya yang menunjukkan sedikitnya waktu itu. (H.R. Bukhari dan Muslim)

Yang dimaksud dengan detik terakhir di hari Jumat ini adalah saat menjelang waktu maghrib yaitu saat matahari akan terbenam.

3.Perbanyak Istighfar dan Dzikir

Di hari Jumat juga, Allah akan melipat gandakan pahala untuk siapa pun yang datang dengan memperbanyak amalan-amalan sholeh dan Rasulullah sendiri di setiap hari tidak pernah sekali pun lalai dalam membaca istighfar.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Terkait

Terkini