Khutbah Jumat Berisi Peringatan Umat Muslim untuk Tidak Jauh dari Ulama

- 22 Januari 2021, 12:00 WIB
Khutbah Jumat Berisi Peringatan Umat Muslim untuk Tidak Jauh dari Ulama
Khutbah Jumat Berisi Peringatan Umat Muslim untuk Tidak Jauh dari Ulama /Dhemas Reviyanto/.*/ANTARA FOTO

Nah sekarang ini banyak orang yang merasa tidak cukup. Kenapa?

Bisa jadi karena keberkahan pada pekerjaan itu sudah sirna. Jadi orang lebih berusaha untuk memenuhi keinginannya bukan kebutuhannya.

 

Sebuah negara dengan segudang kekayaan, hasil hutan, laut dan bumi. Saking kayanya sampai-sampai kayu dilempar jadi tanaman.

Tetapi, karena tidak ada keberkahan di situ, menjadikannya negara terlilit hutang. Allah berfirman:

وَلَوۡ أَنَّ أَهۡلَ ٱلۡقُرَىٰۤ ءَامَنُوا۟ وَٱتَّقَوۡا۟ لَفَتَحۡنَا عَلَیۡهِم بَرَكَـٰتࣲ مِّنَ ٱلسَّمَاۤءِ وَٱلۡأَرۡضِ وَلَـٰكِن كَذَّبُوا۟ فَأَخَذۡنَـٰهُم بِمَا كَانُوا۟ یَكۡسِبُونَ

"Dan sekiranya penduduk negeri beriman dan bertakwa, pasti Kami akan melimpahkan kepada mereka berkah dari langit dan bumi, tetapi ternyata mereka mendustakan (ayat-ayat Kami), maka Kami siksa mereka sesuai dengan apa yang telah mereka kerjakan," (Surat Al-A’raf 96).

Yang kedua, Allah akan memberikan mereka pemimpin yang zalim.

وَالثَّانِيَةُ يُسَلِّطُ اللهُ عَلَيْهِمْ سُلْطَانًا ظَالِمًا

 

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Terkait

Terkini

x