Jangan Anggap Sepele! Ternyata Tidur Mengangkat Kaki di Tembok Memiliki Manfaat yang Baik

- 15 Februari 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi angkat kaki
Ilustrasi angkat kaki /*//mantrapandeglang.com/Pixabay

MANTRA PANDEGLANG - Inilah manfaat tidur dengan mengangkat kaki di tembok yang tidak banyak diketahui.

Siapa sangka ternyata mengangkat kaki di tembok saat tidur memiliki manfaat yang sangat baik bagi tubuh.

Meski jarang diketahui, namun hal tersebut bisa anda coba praktekkan di rumah saat menjelang tidur.

Baca Juga: Spoiler Attack on Titan Final Season Part 2 Episode 23 : Reaksi Annie Leonhart, Nasib Levi dan Hange

Ada beberapa manfaat dari tidur mengangkat kaki ke tembok salah satunya bisa melancarkan sirkulasi darah.

Namun, selain itu masih banyak manfaat lainnya dari kebiasaan mengangkat kaki ke tembok saat tidur.

Seperi dirangkum mantrapandeglang.com dari kanal YouTube @sehat2menit pada 15 Februari 2022 berikut manfaat mengangkat kaki ke tembok saat tidur.

1. Mendapatkan relaksasi

Posisi badan berbaring santai dan kedua kaki bersandar ditembok dapat membantu tubuh merasa nyaman sehingga jantung berdetak lebih lambat dan membuat rileks.

2. Melancarkan sirkulasi darah

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: Youtube


Tags

Terkait

Terkini