5 Manfaat Bunga Telang, Tingkatkan Daya Ingat hingga Ringankan Depresi

- 29 Maret 2021, 06:40 WIB
Bunga telang yang kaya manfaat
Bunga telang yang kaya manfaat /Pixabay/632240

MANTRA PANDEGLANG - Bunga telang yang cantik ternyata memiliki segudang manfaat. Bunga warna biru ini dikenal sebagai tanaman hias yang tumbuh di pekarangan. Tanaman ini juga kerap kali dipakai sebagai pewarna makanan alami.

Bunga telang yang memilki nama medis Clitoria ternatea ini ternyata kaya akan manfaat  sampai digunakan untuk pengobatan Ayurveda di India.

Khasiat bunga telang tidak hanya untuk mempercantik taman belakang rumah, tapi juga untuk kesehatan tubuh. Salah satu manfaatnya adalah meningkatkan daya ingat.

Baca Juga: Manfaat Daun Binahong, Bisa untuk Jerawat Sampai Penyakit Kronis Gagal Ginjal dan Kanker

Baca Juga: Manjur, Inilah 12 Manfaat Bunga Kamboja, Dapat Menghilangkan Kutil hingga Borok

Manfaat Bunga Telang

Berikut Manfaat bunga telang yang beraneka ragam sebagaimana dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber pada 29 Maret 2021:

1. Meningkatkan Daya Ingat

Ekstrak dari bunga telang terbukti meningkatkan kadar asetilkolin dalam otak tikus. Asetilkolin merupakan neurotransmitter atau zat kimia penghantar yang memegang peranan vital, dalam hal mengingat dan mempelajari sesuatu. Jika Anda pelupa dan susah untuk menghapal dan mengingat sesuatu, cobalah untuk menfaatkan bunga telang.

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah