Cara Mudah Hilangkan Bisul dengan Daun Serai, Ikuti 7 Langkah Berikut

- 18 Maret 2021, 20:20 WIB
Ilustrasi daun serai untuk obat bisul
Ilustrasi daun serai untuk obat bisul /Pixabay/nolinebrain

 

MANTRA PANDEGLANG – Bisul merupakan benjolan menyakitkan. Hal ini karena ada nanah di bawah kulit yang disebabkan oleh folikel rambut meradang atau terinfeksi. Folikel rambut sendiri terdapat pada lapisan kulit epidermis dan menjadi tempat tumbuhnya rambut.

Bisul biasanya muncul pada beberapa bagian tubun, seperti wajah, leher, ketiak, bahu, pantat, dan paha. Bisul juga bisa muncul di daerah kemaluan. Adanya bisul pada bagian tubuh menyebabkan rasa perih, apalagi ketika bergesekan dan terkena keringat.

Daun serai ternyata merupakan salah satu bahan yang bisa digunakan untuk menyembuhkan bisul dengan cara yang sangat mudah. Anda hanya perlu menyiapkan beberapa alat yang sudah ada di rumah untuk membuat obat penyakit bisul.

Baca Juga: Mudah dan Cepat, Berikut Cara Membuat Obat Herbal untuk Anak saat Sakit

Baca Juga: Jangan Dibuang, Ternyata Tumbuhan Kecubung Sangat Baik bagi kesehatan Tubuh Terutama Bisul

Cara Mengobati Bisul dengan Daun Serai

Ada 7 langkah sederhana untuk mengolah daun serai menjadi obat penyakit bisul. Sebelum keproses pembuatan obat tersebut, Anda perlu mengumpulkan bahan dan alat sebagai berikut:

Bahan

- Daun serai
- ¼ sendok teh gGaram
- Air

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini