Tips dr Aisah Dahlan Agar Wajah Tetap Cantik dan juga terlihat Awet Muda Secara Alami

- 14 September 2021, 08:55 WIB
Tips dr Aisah Dahlan Agar Wajah Tetap Cantik dan juga terlihat Awet Muda Secara Alami
Tips dr Aisah Dahlan Agar Wajah Tetap Cantik dan juga terlihat Awet Muda Secara Alami /Instagram @draisahdahlan/

Baca Juga: 14 September 2021 Hari Kunjung Perpustakaan Berikut Twibbon Terbaru yang Dapat Anda Gunakan Gratis

dr. Aisah Dahlan mengatakan bisa saja seorang wanita memiliki wajah awet mudah, glowing, dan cantik berseri tanpa perlu riasan make up yang tebal hanya dengan wudhu.

Bahkan sudah ada sumber yang mengatakan bahwa wudhu bisa memberikan efek cantik lebih baik dari pada cuci muka dengan sabun.

"Menurut beberapa sumber, berwudhu lebih baik daripada mencuci wajah menggunakan sabun. Hal ini bisa terjadi jika kulitnya sensitif dan alergi karena sabun," jelasnya.

"Namun jika kulitnya tidak sensitif bisa memadukan keduanya yaitu wudhu dan gunakan sabun," katanya.

dr. Aisah Dahlan mengungkap alasan mengapa wudhu bisa membuat seseorang awet muda, glowing, dan juga cantik berseri.

Baca Juga: 14 September 2021 Hari Kunjung Perpustakaan Berikut Twibbon Terbaru yang Dapat Anda Gunakan Gratis

"Kenapa wudhu bisa membuat wajah berseri. Saya sering menjelaskan bahwa manusia itu ada cahayanya atau gelombang elektromagnetik yang bisa keluar dari pembuluh di bawah kulit," jelasnya.

"Jika putaran gelombang elektromagnetik di bawah kulit ini lancar maka keluar cahayanya," kata dr. Aisah Dahlan.

"Gelombang elektromagnetik ada banyak di bagian wajah, jadi jika berwudhu dengan benar maka bisa merangsang cahayanya," tambah dr. Aisah Dahlan.***

Halaman:

Editor: Andi syahidan


Tags

Terkait

Terkini

x