dr Zaidul Akbar Berikan Tips Cara Mengatasi Stres Ala Nabi

- 4 Agustus 2021, 23:13 WIB
dr Zaidul Akbar Berikan Tips Cara Mengatasi Stres Ala Nabi
dr Zaidul Akbar Berikan Tips Cara Mengatasi Stres Ala Nabi /Youtube/dr Zaidul Akbar Official

 

MANTRA PANDEGLANG - Dr Zaidul Akbar menjelaskan tips cara mengatasi stres ala Nabi.

Islam sebenarnya sudah menjawab bagaimana cara mengatasi Stres dalam diri kita. Sebagaimana yang telah dikemukakan dr Zaidul Akbar tentang cara mengatasi stres yang dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW.

Inilah beberapa hal, bagaimana Nabi mengajarkan kepada kita cara mengatasi stres agar hidup kita tetap penuh berkah dan kebahagiaan.

Baca Juga: Rayakan HUT Pramuka Ke-60 pada 14 Agustus 2021, Menggunakan Twibbon Keren Tanpa Ribet

Saran dari dr Zaidul Akbar untuk berlatih manajemen stres, sebagaimana yang diajarkan Nabi Muhammad SAW, yakni melalui doa dan menenangkan diri dengan cara mengambil wudhu.

"Kalau sedih nabi memberikan pedoman kepada kita dengan doa. Kalau lagi marah bisa dengan cara duduk, berbaring dan mengambil wudhu, lalu menjalankan salat sunah 2 rakaat," ungkap dr Zaidul Akbar seperti dilihat mantrapandeglang.com dari kanal YouTube dr Zaidul Akbar Official

Namun apabila stres rutin dialami sehari-hari, ia menyarankan konsep distraksi atau kegiatan yang mengalihkan.

Konsep ini seperti yang biasa dilakukan para orangtua kepada anaknya yang sedang menangis, marah, atau sedih.

Orangtua biasanya mengalihkan ke hal yang disukai anak, seperti membelikan permen, es krim, atau pergi ke tempat yang bisa membuatnya senang.

Baca Juga: Obat Anti Galau dan Pelunas Hutang Piutang Ala Ustadz Adi Hidayat, Amalkan Doanya

Halaman:

Editor: Andi syahidan


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x