5 Resep Menu Buka Puasa Ramadhan, Mudah dan Sehat

- 14 April 2021, 09:50 WIB
Cara yang bisa kita gunakan untuk menangani ini bukan hanya sekedar menggunakan pakaian hangat setiap ke luar rumah, namun kamu bisa membuat makanan-makanan berikut untuk membantu tubuhmu tetap hangat di musim hujan
Cara yang bisa kita gunakan untuk menangani ini bukan hanya sekedar menggunakan pakaian hangat setiap ke luar rumah, namun kamu bisa membuat makanan-makanan berikut untuk membantu tubuhmu tetap hangat di musim hujan //Jakartanotebook

Bahan:

6 lembar kulit lumpia
3 butir telur
10 batang bawang daun, dirajang halus
1 butir bawang bombay, dirajang halus
6 sdm minyak goreng
garam secukupnya

Cara Membuat:

1.Kocok lepas telur, tambahkan garam, bawang bombay, dan bawang daun.
2.Tumpuk kulit lumpia dengan bahan isian.
3.Panaskan minyak, goreng lumpia dengan api sedang.
4.Masak hingga kuning keemasan, angkat dan sajikan dengan saus favoritmu.

4.Nasi Bakar Merah

Bahan:

2 sdm minyak zaitun atau minyak sayur
1 sdt minyak wijen
50 gram bawang bombay, cincang
3 siung bawang putih, cincang
3 buah cabai merah iris tipis
200 gram dada ayam, rebus lalu potong dadu
50 gram jamur merang, potong-potong
100 gram wortel, cincang halus
2 sdt garam, 1 sdt merica bubuk, 1/2 sdm kecap manis
500 gram nasi beras merah
2 batang daun bawang, iris tipis
daun pisang dan lidi

Baca Juga: Kode Redeem ML ‘Mobile Legends Bang-bang’ 14 April 2021: Gratis Skin Hero dan Kode Unlimited

Cara Membuat:

1.Panaskan minyak zaitun dan minyak wijen.
2.Tumis bawang bombay, bawang putih dan cabai merah hingga harum.
3.Masukkan daging ayam, jamur merang dan wortel, aduk rata.
4.Tambahkan garam, merica bubuk serta kecap manis.
5.Masukkan nasi beras merah dan daun bawang, aduk rata lalu angkat.
6.Bagi nasi menjadi 4 bagian, bungkus dengan daun pisang, sematkan dengan lidi di ujung-ujungnya lalu bakar hingga harum.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah