Bahan Alami Ini Berhasil Hilangkan Bekas Jerawat Secara Maksimal

- 31 Januari 2021, 17:00 WIB
Bahan Alami Ini Berhasil Hilangkan Bekas Jerawat Secara Maksimal
Bahan Alami Ini Berhasil Hilangkan Bekas Jerawat Secara Maksimal /Pixabay/Kjerstin_Michaela

2. Kunyit dan Lemon

Caranya sediakan satu sendok teh bubuk kunyit dan 1 buah lemon.
Peras lemon dalam mangkuk dan campur dengan bubuk kunyit. Oleskan campuran ini ke bekas jerawat dan flek hitam di wajah Anda.

3. Soda kue

Menggunakan soda kue adalah salah satu cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam paling ampuh.

Sediakan 2 sendok teh soda kue campur dengan air. Oleskan campuran itu ke bekas jerawat selama 20 menit. Kemudian bilas hingga bersih.

Baca Juga: Update Harga Emas Minggu 31 Januari 2021 Ada Jenis Antam, Retro, Batik dan UBS

Baca Juga: Jadwal Indosiar Hari Minggu 31 Januari 2021 Saksikan Mega Series Suara Hati Istri dan Semarak Indosiar

4. Kakao

Caranya dengan menyediakan 1 sendok makan cocoa butter. Hangatkan lalu oleskan ke bekas jerawat dan flek hitam di wajah Anda.

5. Jus lemon

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Terkait

Terkini

x