Kisah KKN di Desa Penari, Apakah Asli atau Palsu? Begini Pengakuan Sang Penulis Thread Twitter SimpleMan

- 25 Mei 2022, 22:00 WIB
Kkn di Desa Penari
Kkn di Desa Penari /Instagram @kknmovie/

"Bisa diambil kesimpulan bahwa cerita yang saya tulis ini tidak murni sama dengan cerita yang saya dengar. Karena ada bagian-bagian yang lebih-lebihkan dan saya kurangi karena alasan saya sendiri, dan ada cerita murni dari narasumber dan teman-teman KKN nya yang mengalami ini secara langsung," ungkap Simpleman.

Beberapa hari kemudian, Penulis kisah ini juga menghubungi narasumber lain yang dikenal sebagai karakter Nur. Sehingga ceritanya semakin jelas dan lengkap.

Sejak threadnya viral pada 2019 lalu, akun @Simpleman mengungkapkan perasaan menyesalnya karena telah membuat banyak terlibat dengan thread yang dia  buat ini, sekaligus membuat luka lama para korban yang mengalaminya kembali terbuka.

Namun dia juga tidak menampik jika ada netizen yang benar dalam menebak lokasi desa di cerita tersebut.

Sehingga dapat disimpulkan jika cerita tersebut memang asli berdasarkan kisah nyata.***

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini