Tematik Kelas 4 SD dan MI, Kunci Jawaban Soal Cerita Semut dan Belalang Tema 4 Subtema 1 Pembelajaran 3

- 2 Oktober 2021, 09:20 WIB
Bocoran kunci jawaban Tematik kelas 4 SD dan MI Tema 4 Subtema 1 Jenis-jenis Pekerjaan tentang soal cerita Semut dan Belalang
Bocoran kunci jawaban Tematik kelas 4 SD dan MI Tema 4 Subtema 1 Jenis-jenis Pekerjaan tentang soal cerita Semut dan Belalang /Pixabay/Joealfaraby/

MANTRA PANDEGLANG - Tematik kelas 4 SD dan MI, berikut kunci jawaban soal cerita Semut dan Belalang pada Tema 4 Subtema 1 Pembelajaran 3.

Tematik kelas 4 SD dan MI memasuki Tema 4 Subtema 1 Jenis-jenis Pekerjaan Pelajaran 3.

Topik yang akan kita bahas kali ini yaitu kunci jawaban soal cerita tentang Semut dan Belalang yang terdapat pada halaman 24 dan 25.

Baca Juga: Bocoran Kunci Jawaban Tematik Kelas 4 SD dan MI Tema 4 Subtema 1, Arti Lambang Pancasila

Akan ada banyak sekali hal baik yang bisa kita ambil contohnya dari cerita Semut dan Belalang pada buku Tematik Tema 4 Subtema 1.

Sebelum pada kunci jawaban, adik-adik diharuskan untuk membaca cerita terlebih dahulu agar dapat mengisi soal cerita dengan mudah.

Dilansir mantrapandeglang.com dari buku.kemdikbud.go.id Buku Tematik Kelas 4 SD dan MI Tema 4 Berbagai Pekerjaan Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017, berikut pembahasannya.

Semut dan Belalang

Di tengah hutan, hiduplah seekor semut yang sangat rajin. Setiap hari semut itu selalu bekerja mengumpulkan makanan dan menyimpannya di dalam lumbung. Teriknya matahari dan derasnya air hujan tidak mengurangi semangat Sang Semut untuk mengumpulkan makanan. Dengan bersusah payah, Sang Semut bekerja keras untuk membawa makanan kemudian
dikumpulkan dan disimpan di dalam lumbung rumahnya.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

x