Bocoran Kunci Jawaban Tematik Kelas 4 SD dan MI Tema 4 Subtema 1, Arti Lambang Pancasila

- 2 Oktober 2021, 09:00 WIB
Bocoran kunci jawaban Tematik kelas 4 SD dan MI Tema 4 Subtema 1 tentang arti dari lambang-lambang Pancasila
Bocoran kunci jawaban Tematik kelas 4 SD dan MI Tema 4 Subtema 1 tentang arti dari lambang-lambang Pancasila /Unair

Simbol Pancasila yang berbentuk Kepala Banteng ini memiliki filosofi sebagai hewan sosial yang suka berkumpul, seperti halnya musyawarah, di mana orang-orang berdiskusi untuk melahirkan suatu keputusan.

Sila 5: Padi dan Kapas

Lambang tersebut menjadi simbol sila kelima Pancasila, yaitu Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia.
Simbol pangan dan sandang tersebut menyiratkan makna bahwa syarat utama "negara yang adil ialah yang bisa mencapai kemakmuran untuk rakyatnya secara merata.

Baca Juga: Baca Manhwa Solo Leveling Chapter 169 Bahasa Indonesia, Spoiler Update, Jin Woo: Dunia Ini dalam Bahaya

Nilai-nilai Pancasila dan Contoh Pengaplikasian dalam Kehidupan Sehari-Hari

- Sila Pertama

Nilai Pancasila sila pertama yakni bangsa Indonesia mengakui adanya Tuhan. Contohnya berdoa, melaksanakan ibadah sholat sesuai keyakinan masing-masing.

- Sila Kedua

Nilai Pancasila pada sila kedua yakni saling tolong-menolong.

Hal ini sesuai dengan simbol mata rantai yang saling berkait yang menggambarkan bahwa setiap manusia, laki-laki dan perempuan, membutuhkan satu sama lain dan perlu bersatu sehingga menjadi kuat seperti sebuah rantai.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah