Download Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Bulan Ramadhan 2022 Versi Kemenag Terlengkap

- 29 Maret 2022, 11:20 WIB
Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2022
Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2022 /Pixabay/mohamed_hassan

Baca Juga: Lezat Banget! Resep Masakan Nasi Goreng Pedas Menu Buka Puasa Ramadhan 2022 di Rumah

Hal tersebut, seperti yang telah dijelaskan dalam surat Al-Baqarah ayat 183 bahwa orang-orang yang beriman diwajibkan untuk berpuasa.

يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِينَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ

Artinya:

“Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa.” (QS. Al-Baqarah, Ayat 183).

Puasa Ramadhan juga bukan hanya milik orang dewasa, anak-anak juga bisa melakukan meski tak diwajibkan (kecuali sudah baligh). Namun, hal itu sebagai bentuk pembelajaran agar mereka membiasakan diri.

Selain berpuasa, bulan suci Ramadhan juga di isi dengan ibadah lainnya seperti sholat tarawih dan tadarus Alquran.

Tak hanya itu, puasa Ramadhan juga merupakan salah satu cara untuk menunjukkan ketakwaan kepada Allah SWT dengan menahan diri dari makan dan minum serta kesenangan duniawi lainnya.

Adapun untuk ketentuan resmi terkait kapa ibadah puasa Ramadhan 2022 atau 1443 H di Indonesia belum diketahui secara pasti.

Pasalnya, pemerintah Kementerian Agama RI sendiri belum menetapkan secara resmi kapan puasa Ramadhan 2022 atau 1443 H akan dimulai.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah