Link Live Streaming Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI dan Upacara Pengibaran Bendera 17 Agustus 2021

- 17 Agustus 2021, 07:32 WIB
Seorang Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) mencium bendera merah putih usai dikukuhkan di halaman kantor Bupati, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Senin (16/8/2021). Jumlah Paskibra untuk upacara Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-76 di Bone Bolango dikurangi menjadi delapan orang dari 32 orang karena masih dalam masa pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/aww.
Seorang Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) mencium bendera merah putih usai dikukuhkan di halaman kantor Bupati, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Senin (16/8/2021). Jumlah Paskibra untuk upacara Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-76 di Bone Bolango dikurangi menjadi delapan orang dari 32 orang karena masih dalam masa pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/aww. /Adiwinata Solihin/ANTARAFOTO

MANTRA PANDEGLANG - Link live streaming detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI dan upacara pengibaran bendera Selasa, 17 Agustus 2021.

Pelaksanakan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI yang berlangsung di Istana Presiden sekaligus upacara pengibaran bendera HUT RI ke-76 akan dimulai pada pukul 08.00 – 09.00 WIB.

Pelaksanaan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI dan upacara pengibaran bendera HUT RI ke-76 tahun ini diikuti terbatas.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon HUT RI ke-76 Lengkap dengan Ucapan Dirgahayu Republik Indonesia 17 Agustus 2021

Sebelumnya juga, pemerintah menggelar pendaftaran untuk peserta upacara virtual yang akan digelar hari ini.

Namun, live streaming upacara pengibaran bendera HUT RI ke-76 dan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI bisa disaksikan melalui link live streaming diakhir artikel ini.

Link live streaming untuk menyaksikan siaran langsung upacara peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Indonesia di Istana Negara dapat dikases secara gratis yang disediakan dalam artikel ini.

Seperti diketahui, biasauya upacara peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dilaksanakan secara fisik dengan meriah, namun tahun ini kembali dilaksanakan secara virtual dan bisa disaksikan secara live streaming.

Baca Juga: 5 Puisi Kemerdekaan Singkat dan Bagus untuk Lomba HUT RI ke-76 Selasa, 17 Agustus 2021

Halaman:

Editor: Ilham Hambali


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x