7 Lomba Virtual Saat Pandemi Covid-19, Pada HUT RI ke-76, Salah Satunya Dance Challenge di TikTok

- 16 Agustus 2021, 20:56 WIB
7 Lomba Virtual Saat Pandemi Covid-19, Pada HUT RI ke-76, Salah Satunya Dance Challenge di TikTok
7 Lomba Virtual Saat Pandemi Covid-19, Pada HUT RI ke-76, Salah Satunya Dance Challenge di TikTok /freepik.com/YusufSangdes//

 

MANTRA PANDEGLANG - Sebentar lagi seluruh rakyat Indonesia akan memperingati hari jadinya bangsa Indonesia ke-76.

Pada 17 Agustus esok akan ada beragam cara yang dapat dilakukan untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia seperti mengadakan lomba Agustusan.

Perlombaan yang dapat dilakuan ditengah kondisi pandemi seperti ini, dapat dilakukan oleh rakyat Indonesia sebagai wujud kegembiraan terhadap perayaan HUT RI Ke-76.

Baca Juga: Link Download GIF Dirgahayu RI, Unggah Gambar Bergerak Ucapan Selamat HUT RI ke-76 17 Agustus 2021 di Medsos

Adapun ide lomba Agustusan dilakukan secara virtual akan menjadi suasana yang baru dan tentunya anak muda akan lebih kreatif.

Berbagai beberapa ide lomba yang bisa dijadikan referensi seperti mantrapndeglang.com rangkum dari berbagai sumber.

Berikut 7 lomba virtual 17 Agustus 2021:

1. Dance Challenge di TikTok

Adapun Platform yang bisa digunakan untuk menyalurkan bakat anak muda yang kekinian seperti dance, menyanyi maupun lainnya, dapat digunakan pada aplikasi Tiktok.

Halaman:

Editor: Andi syahidan


Tags

Terkait

Terkini

x