Daftar Stasiun Penyedia Layanan Pemeriksaan COVID-19: GeNose C19 dan Antigen, Beserta Tarifnya

- 16 Februari 2021, 13:45 WIB
Daftar stasiun penyedia layanan pemeriksaan COVID-19 beserta tarifnya
Daftar stasiun penyedia layanan pemeriksaan COVID-19 beserta tarifnya /Humas PT KAI Daop 3 Cirebon

Divisi Regional 3: Stasiun Kertapati, Stasiun Lahat, Stasiun Lubuk Linggau, Stasiun Muara Enim, Stasiun Prabumulih, Stasiun Tebing Tinggi.

Divisi Regional 4: Stasiun Tanjung Karang, Stasiun Baturaja, Stasiun Kotabumi, Stasiun Martapura.

Baca Juga: Digantikan KRL, Ini Jadwal KA Prameks yang Berubah Rute Jadi Yogyakarta–Kutoharjo

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh KAI121 (@kai121_)

Hal penting yang perlu diperhatikan oleh calon penumpang adalah 30 menit sebelum tes dengan GeNose C19 tidak mengonsumsi makanan, minuman (kecuali air putih) dan merokok. ***

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: KAI


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x