Kumpulan Doa Para Nabi dan Rasul yang Diabadikan dalam Al Quran untuk Diamalkan Setiap Hari

- 26 Februari 2022, 16:20 WIB
Ilustrasi berdoa
Ilustrasi berdoa /*mantrapandeglang.com/FREEPIK/jcomp

MANTRA PANDEGLANG - Simak inilah kumpulan doa para Nabi dan Rasul yang diabadikan dalam Al Quran miliki keutamaan luar biasa.

Umat islam disarankan untuk mengamalkan doa Para Nabi dan Rasul dalam kehidupan sehari-hari.

Salah satu keutamaannya, memohon doa diberi ilmu yang bermanfaat dan berkah serta keselamatan lainnya.

Baca Juga: Bacaan dan Isi Kandungan Surat Al Imran Ayat 190-191 Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Para Nabi dan Rasul merupakan utusan Allah SWT kepada suatu umat untuk menyampaikan kebenaran agama Allah SWT.

Karena itulah banyak doa atau munajat para Nabi dan Rasul di abadikan dalam Al-Qur’an.

Dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber pada Sabtu, 26 Februari 2022, berikut doa-doa para Nabi dan Rasul yang diabadikan dalam Al-Qur'an:

1. Doa Nabi Adam a.s.

رَبَّنَا ظَلَمْنَآ اَنْفُسَنَا وَاِنْ لَّمْ تَغْفِرْ لَنَا وَتَرْحَمْنَا لَنَكُوْنَنَّ مِنَ الْخٰسِرِيْنَ

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini