Bacaan Niat dan Doa Sholat Tahajud, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya

- 19 Februari 2022, 12:20 WIB
Bacaan Niat dan Doa Sholat Tahajud, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya
Bacaan Niat dan Doa Sholat Tahajud, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya /

MANTRA PANDEGLANG - Simak inilah bacaan niat sholat tahajud lengkap doa dalam tulisan Arab, latin dan artinya.

Pelaksanaan sholat tahajud dilakukan setelah tidur di waktu sepertiga malam atau di malam hari.

Hukum sholat tahajud adalah sunnah namun memiliki banyak manfaat apabila kita mengerjakannya.

Baca Juga: Meski Menjijikan, Ternyata Bekicot Miliki Berbagai Manfaat Untuk Kesehatan, seperti Menyehatkan Jantung

Selain itu, terdapat bacaan doa setelah sholat tajahud yang sangat dianjurkan oleh Allah SWT.

Sebagaimana riwayat dari Imam Syafii bahwa 'Doa setelah sholat tahajud bagaikan anak panah yang melesat tepat pada sasaran'.

Maka simak berikut doa sholat tahajud dalam tulisan Arab, Latin dan artinya bisa langsung dihapalkan.

Setelah kita melaksanakan sholat tahajud sebaiknya kita melakukan dzikri dan doa sholat tahajud, berikut bacaan niat sholat tahajud secara lengkap.

Baca Juga: Pertanda Keberuntungan Besar, Inilah 9 Arti Mimpi Menebang Pohon Menurut Primbon Jawa

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini