Bacaan Doa agar Hujan Berhenti dari Nabi Muhammad SAW

- 15 Agustus 2021, 07:50 WIB
Bacaan Doa agar Hujan Berhenti dari Nabi Muhammad SAW
Bacaan Doa agar Hujan Berhenti dari Nabi Muhammad SAW /Unsplash.com/Masjid Pogung Dalangan

 

MANTRA PANDEGLANG - Berikut bacaa doa agar hujan berhenti dari Nabi Muhammad
SAW.

Turunnya hujan merupakan sebuah keberkahan bagi seluruh manusia.

Dan tentunya kedatangan hujan sangat dinantikan manusia apalagi terjadinya kekeringan di negeri ini.

Namun juga apabila terjadi hujan yang terus menerus mengguyur negeri ini tentunya akan menjadi suatu masalah seperti banjir dan akan menghambat aktivitas sehari-hari.

Baca Juga: Link Streaming Film Stand by Me Doraemon 2 Sub Indo, Cocok Ditonton Akhir Pekan

Untuk itu ada doa yang dipanjatkan oleh Rasulullah SAW tentang diperbolehkan nya berdoa untuk meredakan hujan.

Dalam sebuah hadits Riwayat Bukhari dan Muslim, Nabi Muhammad mengajarkan doa agar hujan berhenti.

Adapun kisah di zaman Rasulullah SAW pernah terjadi hujan deras selama beberapa hari. Akibatnya banyak akses jalan terputus, stok makanan membusuk dan aktivitas umat terhambat.

Sehingga Rosulullah SAW tidak melarang kita umatnya untuk berdoa agar hujan ini berhenti.

Halaman:

Editor: Andi syahidan


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x