Lafal Niat Puasa Sunnah Hari Senin: Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Terjemah Indonesia

- 9 Agustus 2021, 08:10 WIB
Berikut ini lafal dan bacaan niat melaksankan ibadah puasa sunnah hari Senin, tulisan arab dan terjemahannya
Berikut ini lafal dan bacaan niat melaksankan ibadah puasa sunnah hari Senin, tulisan arab dan terjemahannya /Freepik/garakta_studio

والمؤكد منه خمسة عشر صوم الاثنين والخميس لأنَّه صلى الله عليه وسلم كَانَ يَتَحَرَّى صومَهما. وقال تُعْرَضُ الأَعْمَالُ يَوْمَ الاِثْنَيْنِ وَالْخَمِيسِ فَأُحِبُّ أَنْ يُعْرَضَ عَمَلِى وَأَنَا صَائِمٌ رواه الترمذي وغيره


Artinya, "Puasa yang dianjurkan berjumlah lima belas. Pertama, puasa sunah Senin dan Kamis karena Rasulullah SAW memilih untuk berpuasa pada hari Senin dan Kamis. Rasulullah bersabda, ‘Berbagai amal manusia ditampakkan di hadapan (Allah) pada hari Senin dan Kamis. Aku senang bila amalku dihadapkan pada saat aku berpuasa.’ HR At-Tirmidzi dan lainnya." (Abu Zakaria Al-Anshari, Tuhfatut Thullab bi Syarhi Tahrir Tanqihil Lubab, (Beirut, Darul Fikr: 2006 M/1426-1427 H), juz I, halaman 410).

Pada beberapa keterangan ini, dapat disimpulkan bahwa, puasa sunnah hari Senin sangat dianjurkan sesuai hadits Rasulullah SAW baik secara qauli maupun fi’li.\

Baca Juga: Amalan yang Dilakukan saat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H, Puasa dan Sedekah Salah Satunya

Puasa hari Senin mendapatkan urutan pertama dibanding puasa sunnah hari Kamis, karena keunggulan beberapa keistimewaan hari Senin.

Demikian lafal niat puasa Sunnah hari Senin, yang lengkap dengan tulisan Arab, latin dan terjemahan Indonesia.

Semoga bermanfaat, Wallahu a’lam bissawab.***

 

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah