Bacaan Doa Awal dan Akhir Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H

- 27 Juli 2021, 06:49 WIB
Berikut ini bacaan doa awal dan akhir Tahun Baru Islam yaitu tepatnya pada tanggal 1 Muharram 1443 H
Berikut ini bacaan doa awal dan akhir Tahun Baru Islam yaitu tepatnya pada tanggal 1 Muharram 1443 H /pixabay.com/Pexels

MANTRA PANDEGLANG - Berikut ini ada bacaan doa di awal dan akhir tahun baru Islam, 1 Muharram 1443 H.

Memasuki awal Tahun Baru Islam 1443 H atau kalender 1 Muharram yang akan jatuh pada Selasa,10 Agustus 2021.

Sebagai seorang hamba dengan menyambut kedatangan Tahun Baru Islam, tentunya umat muslim akan memanjatkan doa-doa dan permohonan serta harapan yang baik.

Baca Juga: Doa Awal Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H Lengkap Arab, Latin dan Artinya

Walaupun memanjatkan suatu keinginan tidak hanya dilakukan dan menunggu moment tahun baru saja, kapan dan dimana pun bisa dilakukan, karena Allah SWT adalah Sang Pendengar yang baik bagi hambanya.

Seperti saran yang dilakukan Rasulullah SAW pada awal tahun baru, kita sebagai umat-Nya tentunya akan banyak memanjatkan harapan-harapan dan keinginan yang baru diawal dan diakhir tahun baru Islam.

Adapun dalam membacakan doa awal dan akhir tahun baru Islam 1443 H, dapat dibaca saat hari terakhir pergantian tahun dalam kalender Hijriah. 

Sebagaimana dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber pada Selasa, 27 Juli 2021, berikut bacaan doa awal dan akhir Tahun Baru Islam 1443 . 

Baca Juga: Doa Akhir Dan Awal Tahun Baru Islam 1442 H - 1443 H Lengkap Dengan Arab, Latin dan Artinya

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

x