Doa dan Amalan Dzikir ketika Gempa

- 28 Juni 2021, 07:43 WIB
Doa dan Amalan Dzikir ketika Gempa
Doa dan Amalan Dzikir ketika Gempa /*/mantrapandeglang.com/Pexels.com/RODNAE

 

MANTRA PANDEGLANG – Fenomena alam bencana gempa bumi merupakan bagian dari tanda kekuasaan Allah.

Pada Senin 28 Juni 2021 pagi Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) diguncang Gempa berkekuatan 5,3 Magnitudo.

Pusat gempa Yogyakarta kali ini berlokasi 55 kilometer di barat daya Gunungkidul, DIY, tepatnya di Samudra Hindia.

Baca Juga: Gempa Bumi Teknonik M 5,2 Guncang Enggano Bengkulu, Sabtu 22 Mei 2021, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan gempa Yogyakarta terjadi pada pukul 05.15 WIB.

Lalu adakah dalam Islam amalan khusus ketika terjadi gempa bumi?

Dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber, inilah amalan doa dan dzikir ketika gempa terjadi.

Fenomena alam bencana gempa bumi merupakan bagian dari tanda kekuasaan Allah.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah