Niat Puasa Qadha Ramadhan di Bulan Syawal dan Cara Pelaksanaannya

- 17 Mei 2021, 07:15 WIB
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Bulan Syawal dan Cara Pelaksanaannya/Ilustrasi
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Bulan Syawal dan Cara Pelaksanaannya/Ilustrasi /Pixabay/Aditya_Wicak

Lalu bagimana cara meng-qadha puasa Ramadhan, apakah harus dilakukan secara berturut-turut?

Orang yang memiliki tanggungan mengqhada puasa Ramadhan, maka cara yang lebih utama dalam mengqhadanya adalah secara berturut-turut.

Namun bisa juga dilaksanakan secara terpisah. Hal ini berdasarkan pendapat kuat Imam Syafi'i, yang berdasarkan hadits Rasulullah SAW, yang artinya:

Baca Juga: Profil Lengkap Arsjad Rasjid dan Anindya Bakrie, Calon Ketua Umum Kadin Indonesia Periode 2021-2026

"Barang siapa yang memiliki kewajiban melaksanakan qhada puasa Ramadhan, maka lakukanlah secara berturut-turut dan janganlah memisahnya"( HR.Daruquthni)

"Barang siapa yang memiliki kewajiban mengqhada puasa Ramadhan, maka berpuasalah, dan boleh baginya untuk mengerjakannya secara berturut-turut dan boleh juga secara terpisah" (HR. Daruquthni).

Masalah-masalah dalam Mengqhada Puasa:

1. Apakah boleh mengqodho' puasa Ramadhan dengan tujuan berhati-hati saja, karena khawatir dengan puasa bulan Ramadhan yang telah lalu mungkin ada yang tidak sah ?

Perincian hukumnya adalah sebagai berikut :

a). Tidak boleh dan hukumnya adalah haram, yaitu
apabila yakin tidak mempunyai tanggungan qodho.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Terkait

Terkini

x