Cara untuk Dapatkan Pahala di Bulan Ramadhan, Salah Satunya dengan Menjaga Silaturahmi

- 21 April 2021, 14:45 WIB
Pahala Puasa Ramadhan yang Dijanjikan Allah Kepada Umat Muslim.
Pahala Puasa Ramadhan yang Dijanjikan Allah Kepada Umat Muslim. /Pixabay/Zaid Ali

MANTRA PANDEGLANG – Mendapatkan pahala tentu itu yang ingin didapatkan oleh semua umat Islam selama masa hidupnya terutama disaat Ramadhan.

Ramadhan merupakan bulan suci yang Allah azza wa jalla perintahkan kepada seluruh hambanya untuk menjalankan puasa dan memberikan banyak pahala yang akan didapatkan jika melakukannya.

Selain itu Allah azza wa jalla juga memberikan keberkahan lain ketika bulan Ramadhan yaitu dengan melipat gandakan pahala yang tidak diberikan seperti bulan biasanya. Dan ada cara untuk menadapatkan pahala hanya dengan menjaga silaturahmi dengan keluarga, kerabat maupun orang lain.

Baca Juga: SEGERA: Artis Pengisi Suara Anime Magumi Hayashibara Lina Inverse Gelar Konser VTuber Virtual

Baca Juga: Live Streaming SCTV, Sinetron Buku Harian Seorang Istri dan Love Story The Series Hari ini 21 April 2021

Baca juga cara apa saja yang akan mendapatkan pahala di bulan Ramadhan selain menjaga silaturahmi.

Dilansir mantrapandeglang.com dari baznas.go.id pada Rabu, 21 April 2021, berikut cara yang harus dilakukan untuk mendapatkan pahala di bulan suci Ramadhan.

Berikut adalah cara-caranya:

1. Tadarus Al-Qur’an
Tadarus merupakan bagian dari kegiatan yang dilakukan oleh umat Islam baik saat bulan biasa maupun Ramadhan.

Bertadarus atau membaca Al Quran akan mendapatkan pahala yang berlimah (dilipat gandakan) ketika bulan Ramadhan karena itu merupakan keutamaan yang Allah berikan.
Diriwayatkan oleh Ibnu Mas’ud dalam hadis Nabi Muhammad SAW, bersabda:
“Barang siapa yang membaca satu huruf dari kitab Allah, maka baginya satu kebaikan, dan satu kebaikan itu dibalas dengan sepuluh kali lipat. Aku tidak mengatakan Alim lam mim itu satu huruf; tetapi alif satu huruf, lam satu huruf dan mim satu huruf.” (HR At-Tirmizi)

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Terkait

Terkini

x