8 Keutamaan Dahsyat Berpuasa, Dimintakan Ampunan oleh Malaikat

- 27 Maret 2021, 12:00 WIB
8 keutaamaan dahsyat berpuasa
8 keutaamaan dahsyat berpuasa /Pixabay/Serdar_A

 

MANTRA PANDEGLANG - Puasa secara bahasa artinya menahan diri. Adapun menurut istilah yaitu menahan diri dari segala sesuatu yang membatalkan puasa.

Puasa merupakan suatu ibadah dan bagi yang melaksanakannya akan dicintai oleh Allah SWT. Saking besarnya pahala puasa, didalam hadits qudsi dikatakan "Puasa adalah hak kami, dan kami akan membalasnya". Hadits tersebut mengandung makna bahwa puasa adalah ibadah yang sangat besar pahalanya, sehingga tidak ada yang tahu akan pahalanya selain Allah SWT.

Puasa memiliki banyak keutamaan yang wajib Anda ketahui agar semakin bersemangat dalam menjalankannya. Salah satu keutamaan puasa adalah dimintakan ampunan kepada Allah oleh Malaikat.

Baca Juga: Doa Keramas Sebelum Puasa Ramadhan Beserta Artinya, Supaya Puasa Lebih Lancar

Baca Juga: Muslim Wajib Tahu: Hal-hal yang Membatalkan Puasa, Lengkap dengan Rukun dan Syarat Wajibnya

Berikut adalah beberapa keutaman puasa yang wajib Anda ketahui dikutip mantrapandeglang.com dari kitab Lubabul Hadits karya Syekh Muhammad bin Umar An Nawawi, pada Sabtu, 27 Maret 2021:

1. Tidurnya orang berpuasa adalah ibadah

Puasa bukan hanya menahan diri dari hal yang membatalkan puasa, namun juga harus menahan diri dari segala sesuatu yang akan membatalkan pahala puasa.

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x