20 Doa Sehari-hari yang Mudah Dihafalkan oleh Anak

- 25 Februari 2021, 16:00 WIB
20 Doa Sehari-hari yang Mudah Dihafalkan oleh Anak
20 Doa Sehari-hari yang Mudah Dihafalkan oleh Anak /Pixabay/ mohamed Hassan

1. Doa Sebelum Tidur

بِسْمِكَ االلّٰهُمَّ اَحْيَا وَبِاسْمِكَ اَمُوْتُ

Bismikallaahuma ahyaa wa bismika amuutu

Artinya: "Dengan menyebut nama-Mu, Ya Allah, aku hidup dan dengan menyebut nama-Mu aku mati".

2. Doa Bangun Tidur

اَلْحَمْدُ ِللهِ الَّذِىْ اَحْيَانَا بَعْدَمَآ اَمَاتَنَا وَاِلَيْهِ النُّشُوْرُ

Alhamdu lillahil ladzii ahyaanaa ba'da maa amaa tanaa wa ilahin nusyuuru

Artinya : "Segala puji bagi Allah yang telah menghidupkan kami sesudah kami mati (membangunkan dari tidur) dan hanya kepada-Nya kami dikembalikan".

Baca Juga: Ternyata Baju-Baju yang Dipakai Amanda Manopo Pemeran Andin di Ikatan Cinta Harganya Fantastis!

Baca Juga: Hari ini, Jadwal Acara Trans TV Kamis 25 Februari 2021 Ada Acara Brownis dan Keluarga Bosque

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Terkait

Terkini