Meski Sedang Haid, Kamu Tetap Bisa Lakukan Amalan Agar Tetap Dapat Pahala

- 19 Januari 2021, 20:00 WIB
Meski Sedang Haid, Kamu Tetap Bisa Lakukan Amalan Agar Tetap Dapat Pahala
Meski Sedang Haid, Kamu Tetap Bisa Lakukan Amalan Agar Tetap Dapat Pahala /filza212 / Pixabay/

MANTRA PANDEGLANG – Menstruasi atau haid adalah proses keluarnya darah dari wanita perempuan yang terjadi diakibatkan siklus bulanan alami pada tubuh wanita. Siklus ini merupakan proses organ reproduksi wanita untuk bersiap jika terjadi kehamilan.

Setiap wanita pasti akan mengalami yang namanya menstruasi atau haid, dan biasanyanya haid ini datang saat wanita berusia 9 atau 15 tahun.

Dalam Islam saat seorang wanita sedang menstruasi atau haid dilarang untuk melaksanakan ibadah, seperti shalat, baca Alquran dan puasa, namun bukan berarti tidak bisa mengerjakan ibadah yang lainnya.

Baca Juga: Jangan Terlalu Sering Konsumsi Mie Instan, Dapat Sebabkan Penyakit Berbahaya, Salah Satunya Kanker

Baca Juga: Hari Ini Jokowi Datangi Langsung Lokasi Gempa di Majene Sulawesi Barat

Ternyata ada amalan-amalan yang memiliki nilai pahala yang bisa dilakukan oleh seorang wanita yang sedang menstruasi atau haid. 

 

Berikut amalan yang bisa dilakukan oleh seorang wanita yang sedang haid agar tetap merasa dekat dengan Allah SWT. 

Dilansir mantrapandeglang.com dari berbagai sumber mengenai amalan yang dapat dilakukan oleh seorang wanita meski sedang dalam keadaan menstruasi atau haid, agar tetap merasa dekat dengan Allah SWT:

1. Memperbanyak Dzikir

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Terkait

Terkini

x