Arti Mimpi Tenggelam di Dasar Laut, Apakah Pertanda Buruk? Simak Menurut Primbon Jawa

- 7 Juli 2022, 20:00 WIB
Ilustrasi tenggelam
Ilustrasi tenggelam /Pexels/Luca Nardone

MANTRA PANDEGLANG - Pernahkah Kamu mimpi tenggelam di laut? Bagi yang tidak bisa berenang tentu mimpi tersebut begitu menakutkan dan terasa nyata.

Meskipun hanya bunga tidur, mimpi ini akan berkesan bagi beberapa orang terlebih jika mimpi yang dialami membuat syok karena saking seramnya mimpi tenggelam di laut.

Tentu akan membuat kamu menjadi panik hingga akhirnya terbangun dari tidur. Saking seramnya, mimpi tenggelam di laut sampai membuat kamu penasaran apa maknanya.

Baca Juga: Sinopsis Drakor Eve Episode 11, Kang Yoon Kyum Janjikan Cintanya Pada Lee Ra El

Arti mimpi tenggelam di laut tak selalu berarti buruk. Ada beberapa pertanda positif yang menandakan kamu akan berbahagia di kemudian hari. Pertanda seperti ini musti kamu cermati dan jangan terlena dengan kondisi yang akan terjadi di masa depan.

Arti mimpi tenggelam di laut akan menjadi mimpi yang sangat berkesan. Bagaimana tidak, sesaknya dada saat tenggelam di laut serta gelapnya di dasar laut akan membuat kamu merasa ketakutan.

Meski terkesan sebagai mimpi yang seram, mimpi tenggelam di laut bisa berarti akan terjadi sesuatu yang menyenangkan hati.

Dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber pada Kamis, 7 Juli 2022, berikut beberapa arti mimpi tenggelam di laut menurut Primbon Jawa.

1. Mimpi Tenggelam di Laut dan Selamat

Pernah bermimpi tenggelam di laut lalu selamat? Jika kamu pernah bermimpi seperti itu bisa menandakan akan terjadi sesuatu yang baik.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x