MERINDING! Misteri Sosok Ghaib Penunggu Rowo Bayu Banyuwangi, Lokasi KKN di Desa Penari

- 6 Juli 2022, 07:20 WIB
MERINDING! Misteri Penunggu Ghaib Penunggu Rowo Bayu Banyuwangi, Lokasi KKN di Desa Penari
MERINDING! Misteri Penunggu Ghaib Penunggu Rowo Bayu Banyuwangi, Lokasi KKN di Desa Penari /Tangkapan layar YouTube ULI Channel

MANTRA PANDEGLANG - Berikut akan kami sajikan misteri sosok ghaib penunggu Rowo Bayu Banyuwangi yang menjadi lokasi KKN di Desa Penari.

Rowo Bayu Banyuwangi kembali menjadi perbincangan Hai terlepas dari film KKN di Desa Penari yang tengah tayang.

Rowo Bayu merupakan lokasi Perang Puputan Bayu hingga tempat peristirahatan salah satu raja Blambangan Prabu Tawang Alun.

Baca Juga: Inilah Hal Mistis yang Dialami Para Tokoh saat Syuting Film KKN di Desa Penari, Tissa Biani Sempat Ngigau?

Namun tak hanya itu, Rowo Bayu juga dipercaya menjadi tempat makhluk halus atau dua makhluk halus berbeda yang mendiami Telaga yang selalu berwarna hijau itu.

Yang mana manusia yang bertemu dengan kedua makhluk halus itu akan tak sadarkan diri dan akan melupakan pertemuan tersebut.

Melansir dari kanal YouTube Uli Channel pada Rabu, 6 Juli 2022 Hal itu sebagaimana diungkapkan oleh beberapa tokoh masyarakat disekitar Rowo Bayu.

Karena menurutnya masyarakat sekitar percaya ada dua sosok makhluk halus yang mendiami atau menjadi penunggu Telaga Roro Bayu, salah satunya adalah Ki Jalu.

Bisa dibilang Ki Jalu adalah makhluk terkuat di Rowo Bayu yang menjaga daerah tersebut.

Halaman:

Editor: Rina Karlina

Sumber: YouTube ULI Channel


Tags

Terkini

x