7 Arti Mimpi Bertemu Orang Meninggal Menurut Primbon Jawa, Apakah Umur Kita Tak Akan Lama Lagi?

- 21 Juni 2022, 07:40 WIB
Ilustrasi tidur. Mimpi bertemu dengan orang yang sudah meninggal
Ilustrasi tidur. Mimpi bertemu dengan orang yang sudah meninggal /Pexels/Pixabay

MANTRA PANDEGLANG - Berikut kami berikan informasi seputar tujuh mimpi bertemu orang yang meninggal menurut primbon Jawa.

Kehadiran mimpi atau bunga tidur, terkadang menyenangkan namun juga dapat membuat kita sedih atau takut. Salah satunya, kehadiran orang-orang terdekat yang sudah meninggal. 

Bahkan banyak orang yang menganggap jika bermimpi bertemu orang yang meninggal, sering dikaitkan dengan pertanda buruk, misalnya umur seseorang yang tidak akan lama lagi. Padahal sebenarnya tidak demikian.

Baca Juga: Pernahkah Alami Mimpi Melihat Pohon Tumbang? Cek Tafsir dan Maknanya Menurut Primbon Jawa

Menurut primbon Jawa, mimpi bertemu dengan orang yang sudah meninggal memiliki arti yang berbeda-beda.

Mimpi terbentuk dan hadir, saat kita sedang terlelap di alam bawah sadar. Selain itu, mimpi juga merupakan bentuk dari emosi-emosi, yang tanpa disadari telah menumpuk di dalam diri. 

Tidak jarang, hadirnya mimpi membuat kita menjadi cemas saat terbangun. Saat sedang terlelap, apapun dapat hadir ke dalam mimpi.

Agar tidak penasaran, berikut 7 arti mimpi bertemu orang yang sudah meninggal menurut primbon jawa, sebagaimana dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber pada Senin, 20 Juni 2022.

1. Mimpi bertemu orang yang sudah meninggal

Jika kamu bermimpi bertemu dengan orang yang sudah meninggal, menurut primbon Jawa ini adalah pertanda baik.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini

x