Arti Mimpi Menangis Sedih, Benarkah Pertanda Buruk? Inilah Tafsir dan Makna Sebenarnya Menurut Primbon

- 24 Februari 2022, 20:30 WIB
Ilustrasi mimpi menangis.
Ilustrasi mimpi menangis. /*mantrapandeglang.com/Pixabay

MANTRA PANDEGLANG - Berikut ini akan kami bagikan arti mimpi menangis sedih, benarkah pertanda buruk? Ini makna sebenarnya menurut Primbon.

Mungkin anda pernah mengalami mimpi menangis ketika tidur dan ketika terbangun penasaran akan arti dan makna mimpi tersebut.

Maka dari itu, jika anda penasaran akan arti, tafsir dan makna mimpi menangis, anda bisa menyimak artikel ini sampai akhir.

Baca Juga: Arti Mimpi Pacar Datang ke Rumah Menurut Primbon, Psikologi dan Tafsir Ahlam Benarkah Pertanda Baik?

Apa artinya kalau kita mimpi menangis dan bersedih dalam tidur, berikut ini mantrapandeglang.com telah kami rangkum tafsir, arti mimpi menangis sedih menurut Primbon, ramalan serta interpretasi lain mengenai arti mimpi menangis sedih.

1. Arti mimpi sedih tapi tak sampai menangis pertanda baik

Jika anda mimpi bersedih mimpi itu memiliki sebuah sisi positif bagi anda.

Mimpi tersebut menandakan bahwa anda perlu melihat kekecewaan sebagai bagian yang tak terpisahkan dari hidup yang tak bisa kita hindari.

Ada hikmah dibalik setiap musibah dan ada kebahagiaan dibalik segala kesedihan.

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: YouTube Males Baca


Tags

Terkait

Terkini

x