Saat Mimpi Selalu Dikejar Hantu? Salah Satunya Sedang Tertekan Menurut Tafsir Psikologi dan Primbon Jawa

- 2 Februari 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi Saat Mimpi Selalu Dikejar Hantu? Salah Satunya Sedang Tertekan Menurut Tafsir Psikologi dan Primbon Jawa.
Ilustrasi Saat Mimpi Selalu Dikejar Hantu? Salah Satunya Sedang Tertekan Menurut Tafsir Psikologi dan Primbon Jawa. /*/Pixabay / Pedrofigueras

MANTRA PANDEGLANG - Mimpi tidur bertemu mahluk halus atau di kejar oleh hantu, sebagian orang berpendapat menyeramkan.

Mimpi tersebut, untuk sebagian orang merupakan fenomena yang menyeramkan ketika dibawah alam sadar.

Menurut psikologi ketika anda bermimpi dikejar oleh mahluk halus atau hantu, tandanya Anda sedang tertekan oleh masalah.

Baca Juga: Pernahkan Mimpi Terjatuh saat Tidur?Bisa Jadi Sedang Cemas, ini Tafsir Menurut Psikologi dan Primbon Jawa

Serta penyebab lain bermimpi bertemu atau dikejar hantu pada saat keadaan tidur, seseorang yang mengalami hal itu sedang menghindari suatu permasalahan atau tidak bertanggung jawab.

Menurut primbon jawa bermimpi dikejar hantu, terdapat penafsiran yang berbeda-beda pada yang mengalami hal tersebut.

Simaklah penafsiran mimpi tidur dikejar hantu, seperti yang dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber.

1.Mimpi dikejar hantu menurut psikologi

Pada saat tidur dihiasi mimpi buruk seperti dikejar hantu, berpengaruh pada psikologis seseorang.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Terkait

Terkini